5 Nov 2011

[SM091201] KALKULUS I - Preview [2]

Well setelah mengikuti perkuliahan di ITS, ternyata kalkulus adalah matakuliah umum, dimana pada sekelas matakuliah ini adalah campuran berbagai jurusan di ITS. Seperti kelas saya contohnya, Kalk-25, ada yang berasal dari jurusan Matematika, Teknik Kimia, Teknik Lingkungan, Teknik Perkapalan, dan tentunya Teknik Informatika

Di kelas Kalk-25 , dosen kami adalah Bu Alvida, dari jurusan matematika tentunya. Dan Bu Alvida memiliki asisten, yang namanya saya lupa, mbak-mbak pokoknya -_-. Kalk-25 telah melewati 2 kuis kalkulus, dan dalam tahap penerimaan materi bab 3.

Materi Bab 1 adalah Sistem Bilangan
Di Sistem Bilangan itu kita memelajari apa yang telah kita pelajari sewaktu SMA, tetapi "agak" lebih dalam. Kita memelajari domain, range, permutlakan, notasi bilangan, dan lain-lain

misal : F(x) = 2x + 50 ...

Domain adalah suatu nilai asal dari suatu fungsi yang ada,
pada contoh diatas, variabel X adalah sebuah domain dari fungsi tersebut
domain bisa dari bilangan apa saja yang termasuk bilangan real.

Range adalah hasil dari fungsi setelah dimasuki domain,
pada contoh diatas, F(x) adalah sebuah range dari fungsi itu
"range" sendiri bergantung pada nilai domain, tetapi domain tidak bergantung pada range


nb: Pemetaan adalah salah satu kondisi dimana satu domain dipetakan TEPAT satu range


Permutlakan (dilambangkan | |)
adalah sebuah pernyataan yang menyatakan sebuah fungsi dengan 2 kemungkinan

misal |X| = a ....

x = a   ketika x > 0
x = -a ketika x < 0

notasi bilangan
ketika menemui range dengan hasil -4 < x < 10
kita bisa menotasikannya dengan (-4 , 10]
dimana tanda ( atau ) adalah tanda terbuka (nilai setelah atau sebelum tanda ( atau ) adalah tidak ikut dalam range, dan tanda [ atau ] adalah tanda tertutup (nilai setelah atau sebelum tanda [ atau ] adalah diikutkan dalam range


Materi Bab 2
Limit


.............





regards,


Nafi


[This post is under maintenance]

Tidak ada komentar:

Posting Komentar